Pelatihan Awareness K3 Ketinggian dan Ruang Terbatas

Pelatihan Awareness Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Ketinggian dan Ruang Terbatas APJII Jatim

Diposting oleh: Bidang Humas

Situs web ini dipelihara oleh Bidang Hubungan Masyarakat APJII Jawa Timur yang menyediakan berbagai sumber informasi seputar acara, kegiatan, lokakarya, hingga pelatihan yang diadakan oleh APJII Jawa Timur.

14 April 2025

Badan Pengurus Wilayah APJII Jatim mempersembahkan Pelatihan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dengan topik K3 Ketinggian dan K3 Ruang Terbatas.

Kegiatan ini akan diselenggarakan pada:

  • Rabu – Kamis, 29 – 30 April 2025
  • Mulai pukul 08.00 – 17.00 WIB
  • Bertempat di UPT Pengembangan Teknis & Keterampilan Kejuruan (PTKK)
    Komplek Kampus Unesa Ketintang, Jl. Ketintang No. 25, Ketintang, Kec. Gayungan, Kota Surabaya.

Narasumber:

  • Tim PT Barito Sarana Karya
    perusahaan yang bergerak dibidang penyelenggara pembinaan dan sertifikasi K3.

Biaya investasi (Early Bird):

  • Rp2.775.000,-
  • Khusus untuk peserta yang mendaftar tanggal 11 – 16 April 2025. Sudah termasuk PPN.

Biaya investasi (normal):

  • Rp3.330.000,-
  • Sudah termasuk PPN.

Transfer:

  • Bank Mandiri 070-00-0702330-7
  • a.n. Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia
  • Cab. KCP JKT Wisma Mulia.

Fasilitas:

  • Materi K3 Ketinggian dan Ruang Terbatas (teori dan praktik),
  • Training kit,
  • Makan siang selama pelatihan,
  • Coffee break selama pelatihan, dan
  • Sertifikat pelatihan.

Informasi dan Pendaftaran:

Beranda / Berita / Berita / Pelatihan Awareness K3 Ketinggian dan Ruang Terbatas

0 Comments

Submit a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *